ya, jilbab bukan budaya.
budaya itu budi dan daya. budi adalah hasil pikir manusia, hasil dari logika-logika otak manusia, hasil nilai-nilai yang dipikirkan oleh manusia sendiri. daya adalah usaha manusia, hasil kerja nyata manusia untuk mewujudkan segala pikirannya tentang segala sesuatu. artinya budaya adalah apa yang datang dari manusia, oleh manusia dan untuk manusia sendiri.
dan jilbab bukan itu semua!
Rabu, 22 Oktober 2008
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
2 komentar:
Muslim harus lebih banyak memberikan pemahaman bahwa jilbab bukan hasil budaya; mungkin mereka (non-muslim) menyamakan jilbab dengan salib.
bahkan lebih parah:
karena ada yang berpikir bahwa agama ada karna kita merisetnya, kita membutuhkanny untuk mengatur dunia kita. tak pernah terpikir nilai ruhiyahnya.
Posting Komentar